Pengertian Troubleshooting : Definisi, Jenis, dan Cara Kerjanya
Saat beraktivitas dengan komputer atau PC, pernahkah Anda mengalami masalah atau eror pada sistem maupun perangkat keras? Jika iya, maka Anda perlu menyelesaikan masalah tersebut melalui troubleshooting. Pemecahan masalah atau troubleshooting tidak dapat dilakukan secara sembarangan. Aktivitas ini memiliki beragam metode dan jenis sesuai dengan sumber masalah yang menimpa komputer Anda. Supaya dapat lebih cepat …
Pengertian Troubleshooting : Definisi, Jenis, dan Cara Kerjanya Read More »