Bahasa Pemrograman : Pengertian, Sejarah, Fungsi, Tingkatan, Generasi dan Contoh

Bahasa Pemrograman

Bahasa pemrograman komputer atau bahasa komputer merupakan instruksi standar yang digunakan untuk memberikan perintah pada komputer. Bahasa pemrograman adalah himpunan aturan sintaks serta semantik yang digunakan untuk mendefinisikan program pada komputer. Pengertian Bahasa Pemrograman Secara umum definisi Bahasa pemrograman adalah kosa kata atau seperangkat aturan tata bahasa tertentu untuk menginstruksikan komputer maupun perangkat komputasi guna … Read more

Protokol (Komputer) – Pengertian, Fungsi, Macam Jenis, Susunan, Tipe dan Contoh

Definisi Protokol (Komputer) Adalah Pengertian, Fungsi, Macam Jenis, Susunan, Tipe dan Contoh

Dalam jaringan komputer protokol merupakan aspek mendasar dari komunikasi data untuk menentukan cara memformat, mengirim, dan menerima data. Protokol berfungsi sebagai seperangkat aturan yang menentukan bagaimana data akan dikirim melalui jaringan. Protokol juga dapat didefinisikan sebagai standar komunikasi yang diikuti oleh dua pihak utama (pengirim dan penerima) dalam jaringan komputer untuk berkomunikasi satu sama lain. … Read more

Pengertian Syntax : Fungsi, Macam Jenis, dan Contohnya

syntax sintaks

Saat mendengar kata “syntax“, sebagian besar orang mungkin akan terbayang seputar kode program. Ya, istilah syntax atau sintaks memang erat kaitannya dengan dunia pemrograman. Untuk menghasilkan program yang benar, setiap programmer wajib mematuhi sintaks yang ada. Supaya mampu memahaminya secara lebih jelas, simak pembahasan sebagai berikut. Pengertian Sintaks Dalam dunia pemrograman, sintaks adalah rangkaian aturan … Read more